30+ Soal dan Kunci Jawab Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013

Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013 - Selamat bertemu dengan Mr Hadi Dot Com, pada kesempatan yang baik ini Mr Hadi Dot Com akan posting seputar persiapan Penilaian Akhir Semester atau dikenal dengan PAS. Kali ini update Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013. Setelah sebelumnya posting Soal Matematika Siap PAS Kelas 8 Kurikulum 2013. Kali ini akan posting seputar Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013.

Baca Juga : Prediksi Kisi-kisi Penilaian Akhir Semester 1 Matematika Kelas 7

Pelaksanaan PAS Kelas 7 Kurikulum 2013 yang akan dilasanakan dalam waktu dekat, sekitar awal Desember perlu dipersiapkan secara dini, agar dapat hasil yang maksimal.


Nah dalam rangka untuk memudahkan dalam mempersiapkan, berikut adalah Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013 dimana materinya adalah :
1. Bilangan
2. Himpunan
3. Bentuk Aljabar
4. Persamaan dan Pertidaksamaan Linear  Satu Variabel

Berikut adalah gambaran cuplikan Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013 :

1. Diketahui bilangan X, Y dan bilangan Z adalah bilangan bulat positif.
X = 123abc;
Y = 45bcde  dan
Z = 9abcd.
Jika setiap huruf pada bilangan tersebut mewakili suatu angka, maka urutan bilangan dari yang terkecil ke terbesar adalah... .
A. X, Z , Y
B. Z, X, Y
C. Y, Z, X
D. Z, Y, X

2. Suatu elevator bergerak dari lantai 1 menuju lantai 5, kemudian ke lantai 2. Dari lantai 2, elevator bergerak menuju lantai 4, kemudian berhenti di lantai 3. Jika jarak antar lantai adalah 3 meter, maka elevator bergerak sejauh... .
A. 30 m
B. 27 m
C. 18 m
D. 15 m

3. Operasi "#" berarti kalikan bilangan pertama dengan bilangan kedua, kemudian tambahkan hasilnya dengan bilangan kedua. Hasil dari (–5) # 4 adalah ... .
A. – 80
B. –16
C. 40
D. 11

4. Ani dan Ina masing-masing memiliki 24 buku. Jika 2/3 buku miliki Ani dan 3/8 buku milik Ina adalah buku Ensiklopedi, maka banyak buku Ensiklopedi yang dimiliki oleh Ani ... lebih banyak daripada yang dimiliki oleh Ina.
A. 1
B. 3
C. 7
D. 15

5. Hasil dari 7 + 80 : – 20  x 3 – (– 7) + 18 adalah....
A. – 20
B. – 5
C. 20
D. 42

Download 30+ Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawab


Tertarik untuk download? Bagi yang ingin Download Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013, silakan klik di sini

Semoga "Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013" di atas bermaanfaat dan semoga sukses dalam pelaksanaan dan terutama hasil belajar Matematika Kelas 8.

Keywords : Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013, Soal Matematika Siap PAS Kelas 7 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawab